Posts

Wajah dan Kesehatan Tubuh

Image
Ekspresi wajah mencerminkan kadar cukup atau tidaknya oksigen pada organ organ tubuh. Tulisan ini saya dapatkan setelah membaca sebuah buku berjudul "Keajaiban Mitokondria" yang di tulis oleh seorang Direktur Lembaga Penelitian Imunoterapi Jepang, bernama Katsunari Nishihara, M.D., Ph.D. Cerah atau tidaknya wajah mencerminkan sirkulasi oksigen dalam organ tubuh. Semakin cerah wajah, maka semakin lancar sirkulasi oksigen pada organ organ tubuh. Bila oksigen di dalam organ kurang, maka muncul kerutan di kulit wajah atau lingkaran hitam dibawah mata. Pernahkah melihat rona wajah kemerahan atau lebih tepatnya merah muda? Warna merah muda ini menggambarkan pernapasan sel (inner respiration) berfungsi dengan baik. Sebaliknya, bila pernapasan sel buruk, maka yang timbul adalah warna gelap pada wajah. Wajah adalah salah satu indikator tentang kondisi kesehatan seseorang, baik itu tua muda, juga laki laki perempuan. Dapatlah diketahui pola hidup dan kondisi kesehatannya, hanya de

Sentuhan Quantum untuk Kesehatan

Sentuhan Quantum atau Quantum Touch merupakan metode penyembuhan dengan menggunakan tangan yang telah terbukti keampuhannya. Hanya dengan melakukan sentuhan yang amat ringan pada tubuh Anda atau orang lain, Anda dapat meningkatkan dengan pesat respon penyembuhan tubuh. Efeknya begitu cepat dan luar biasa. Bahkan Anda dapat merasakan otot, saraf dan tulang dalam tubuh secara spontan membenarkan posisi mereka sendiri. Oleh karena tubuh yang menentukan sendiri dimana harus membetulkan dan menempatkannya, Anda tidak perlu khawatir untuk melakukannya dengan benar. Hanya perlu mempelajari beberapa teknik pernapasan, meditasi kepekaan tubuh, dan posisi tangan. Kemampuan untuk menyembuhkan sebenarnya bagian yang menyatu pada kemampuan dasar manusia. Deepak Chopra pernah menulis, "Untuk meningkatkan respon penyembuhan, Anda harus dapat melampaui seluruh tingkatan tubuh kasar --sel, jaringan saraf, organ, dan sistem. Pertemuan antara pikiran dan kenyataan. Sebuah titik dimana kesadaran mu